Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2018

Variabel Penentu Harga pada Komoditas Jagung

Mayoritas konsumen jagung di tingkat masyarakat memahami peran iklim terhadap kualitas jagung. Jagung dengan kualitas baik tumbuh pada cuaca yang kondusif, pemberian pupuk tanaman yang tepat dan penanganan pasca panen yang mumpuni. Kualitas yang kurang baik pastinya akan menurunkan harga komoditas ini. Harga jual jagung yang tidak sebanding dengan moda produksi lambat laun menyebabkan petani mengalami pailit. Sebaliknya, harga yang terlampau tinggi juga berakibat pada produsen yang mengolah jagung mentah menjadi produk lanjutan, seperti: peternakan, pabrik snack, dll. Lalu apa saja variable yang menetukan harga jagung? A. Variabel P roduksi-Distribusi,  Supply&Demand dan  Rantai Pemasaran 1 Variabel pada system produksi             Harga jual sangat terkait dengan input produksi, tenaga kerja, modal, pajak, dan pengeluaran petani. Pada system produksi pertanian yang sehat secara finansial, harga jual komoditi mampu mengimbangi atau lebih tinggi dari seluruh biaya yan